banner 728x250

Percepat Vaksinasi Lansia, Kecamatan Panekan Melakukan Secara Door to Door

banner 780X90

Magetan,akuratmedianews.com – Guna mempercepat pelaksanaan vaksinasi covid -19 Babinsa koramil 0804/03 Panekan Dampingi Dinas Kesehatan untuk melaksanakan vaksinasi covid -19 secara door to door/ vaksin keliling di desa Sidowayah Kecamatan Panekan Kabupaten Magetan. Selasa (02-11-2021)

Langkah Vaksinasi door to door ini di lakukan pada kondisi tertentu dan sasarannya lansia.kelompok rentan dan penyandang disabilitas.

Tampak forkopindes ,dalam pendampingan kegiatan vaksinasi door to door,di desa sidowayah di antaranya kades Sidowayah bapak Suyatno,Babinsa Serda Oriyono Bhabinkamtibmas Aipda Nanang,Bidan Desa Sidowayah dan Bidan Tari dari tim nakes Puskesmas Kecamatan Panekan .

Babinsa sSedowayah Serda Priono menyampaikan,ucapan terima kasih kepada para lansia atas ketersediaanya untuk mengikuti progam pemerintah untuk melaksanakan vaksin,Semoga segala upaya dan ikhtiar yg di lakukan hari ini akan segera dapat membentuk target heard immunity untuk mengatasi wabah pandemi covid -19

Di sampaikan oleh Babinsa,untuk hari ini tersalurkan vaksin tahap 1 jenis sinovac sejumlah 52 dosis lansia dalam keaadaan lancar dan aman .tandas Babinsa Serda Priono.[Team AMN]

banner 780X90
banner 120x600

Response (1)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *