Dugaan Kasus Korupsi Kades Ngariboyo Menjadikan Perhatian Dari Ketua DPRD Magetan

by

 

Magetan -Akuratmedianews.com Ketua DPRD Kabupaten Magetan Sikapi dalam kasus yang di duga dilakukan kepala desa Ngariboyo dalam kasus dugaan korupsi anggaran dana desa sangat menjadi perhatian yang serius Ketua DPRD Kabupaten Magetan Sujatno,dalam pandangannya ,pola berfikir para kepala desa ,mainshetnya harus dirubah.supaya korupsi ini bisa ditekan bahkan akan bisa dihilangkan.

Kalau kita perhatikan sebenarnya SDM kepala desa sudah baik dan mumpuni dalam bekerja menjalankan roda pemerintahan desa. Mindsetnya harus dirubah, Kepala desa harus bekerja secara professional, harus sesuai tugas dan fungsinya,” ujar Sujatno,

Ketua DPRD Sujatno menjelaskan, kades hendaknya bekerja sesuai tupoksinya.ikuti aturan di pemerintahan desa harus benar benar dijalankan. Sujatno memberikan sebuah contoh, soal keuangan,itu harusnya yang mengelola kepala urusan (kaur) keuangan, selalu kroscek dan sesering mungkin diberikan pembinaan.

Menurutnya Yang terpenting adalah menutup semua kesempatan untuk menggunakan kesempatan untuk berkorupsi korupsi.Mari kita semua ambil hikmah dari dugaan korupsi di desa Ngariboyo ini, pada akhirnya masyarakat yang dirugikan. Kita diberikan amanah Jabatan itu haruslah amanah. Jangan pengen kaya dengan menyalahgunkan jabatan. “Harus Ikhlas mengabdi kepada rakyat,” jelas Sujatno.

Kami sangat mempunyai keyakinan manakalasering dilakukan kontrol,pengecekan atas suatu laporan keuangan ,maka semua akan terhindar dari semua praktek korupsi,Sujatno
sangat menyarankan bila perlu pihak pendamping desa dan pihak kecamatan bisa terus melakukan suatu pembinaan,tujuannya
biar semua kegiatan bisa terkontrol.(Hst)

Tentang Penulihttps://akuratmedianews.com/wp-content/uploads/2023/04/WhatsApp-Image-2023-04-19-at-09.45.50.jpegs: Redaksi

Gravatar Image
akuratmedianews.com - Seputar Informasi Menarik dan Berita Daerah Maupun Nasional Terkini dan Update Setiap Hari. PT. Karsa Pers, SK Kemenkumham dan HAM nomor AHU-0048995.AH.01.01. TAHUN 2020. NPWP: 96.049.734.5-609.00. Marketing: tlp:(031) 82520213, WA: +62 81246718660, WA:+62 85733352993

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

No More Posts Available.

No more pages to load.