VaksinasI masal dilakukakan Polres Magetan Bersama FOrkopimda menjelang HUT Bhayangkara ke 75

by
Forkopimda kabupaten Magetan memantau secara langsung pelaksanaan Vaksinasi Masal

Akurat Media News Magetan – Guna mencegah penyebaran Covid -19 Kapolres Magetan AKBP Festo Ari Permana S.I.K Bersinergi bersama Forkopimda Kabupaten Magetan  yang bertajuk Gebyar vaksinasi masal dalam rangka hari bhayangkara ke 75 yang di laksanakan di aula pesat Gatra Polres Magetan 

Sedangkan Vaksinasi masal ini dihadiri langsung oleh Forkopimda, Bupati Magetan dr.Drs. H. Suprawoto. SH. M.Si di dampingi Kapolres  AKBP Festo Ari Permana.S.I.K ,Dandim 0804 Letkol. Inf. Ismulyono Triwidodo. S.Ip., Kepala BPBD Ari Budi Kadinkes dr.Hari Wakapolres Kompol Suhono. SH.M.Hum dan seluruh Jajaran Polres Magetan Sabtu . 26/06/2021

Tentang Penulihttps://akuratmedianews.com/wp-content/uploads/2023/04/WhatsApp-Image-2023-04-19-at-09.45.50.jpegs: Redaksi

Gravatar Image
akuratmedianews.com - Seputar Informasi Menarik dan Berita Daerah Maupun Nasional Terkini dan Update Setiap Hari. PT. Karsa Pers, SK Kemenkumham dan HAM nomor AHU-0048995.AH.01.01. TAHUN 2020. NPWP: 96.049.734.5-609.00. Marketing: tlp:(031) 82520213, WA: +62 81246718660, WA:+62 85733352993

Response (1)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

No More Posts Available.

No more pages to load.